Tampang

Menhub Ungkap Proyek Bandara VVIP IKN Molor, Kelar Akhir Agustus

29 Jul 2024 23:12 wib. 181
0 0
Menhub Ungkap Proyek Bandara VVIP IKN Molor, Kelar Akhir Agustus
Sumber foto: google

"Kami tidak akan melakukan suatu kegiatan konstruksi yang nantinya gagal. Konstruksi, secara profesional itu akan dipertanggungjawabkan sebagai pemerintah," sambung dia.

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) sekaligus Plt Kepala Otorita IKN Basuki Hadimuljono mengimbau kepada semua unit pembangunan di IKN untuk tidak terlalu memaksakan penyelesaian pembangunan infrastruktur, termasuk Bandara VVIP di IKN.

Kementerian PUPR sebelumnya mengejar target penyelesaian pembangunan pelataran (apron) dan landasan pacu (runway) pesawat di Bandara VVIP IKN rampung pada Agustus 2024.

Menteri PUPR juga perlu memfasilitasi akses jalan dari Bandara VVIP menuju akses jalan provinsi di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU).

Rachman Arief, Direktur Jenderal Bina Marga, menjelaskan mengenai proses perencanaan fasilitas apron yang berfungsi sebagai pendaratan helikopter bagi keperluan tamu penting. Sementara itu, untuk runway, rencananya akan selesai pada akhir Agustus 2024.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.