Tampang

Beda Ikan, Ternyata Beda Juga Kepribadiannya

26 Sep 2017 21:33 wib. 1.365
0 0
Beda Ikan, Ternyata Beda Juga Kepribadiannya

Dalam penelitian yang hasilnya dipublikasikan di jurnal Functional Ecology itu, ikan-ikan gupi kecil secara individual dipindah ke tangki yang tidak biasa untuk menciptakan tingkat tekanan ringan, sementara tingkat tekanan yang lebih tinggi disebabkan oleh penambahan model burung atau ikan pemangsa.

Penelitian pengenalan predator membuat ikan gupi secara keseluruhan menjadi lebih berhati-hati namun masing-masing ikan tersebut secara individual masih mempertahankan kepribadian mereka yang berbeda.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Tradisi dan Makna Upacara Kathina
0 Suka, 0 Komentar, 21 Jul 2024

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.