Tampang.com - Kemajuan teknologi membawa kita tersambung dengan Internet. Tiada hari tanpa berkaitan dengan Internet.
Salah satu cara untuk tersambung ke Internet adalah melalui WiFi yang tersedia. Nah, seorang mahasiswa PhD di Belanda menciptakan terobosan pada sambungan WiFi. Sambungan WiFi ini menggunakan sinar inframerah sebagai penghantarnya. Dengan menggunakan inframerah, kecepatan dalam koneksi akan lebih cepat dibanding WiFi biasa.