Tampang

Kabar Duka, Artis Senior Laila Sari Tutup Usia

21 Nov 2017 16:33 wib. 1.434
0 0
Kabar Duka, Artis Senior Laila Sari Tutup Usia

Kabar duka datang dari dunia hiburan tanah air. Artis senior serba bisa, Laila sari telah tutup usia pada Senin (20/11/2017) sekitar pukul 19.50 WIB. Hal tersebut diketahui dari unggahan duka cita di akun instagram Lambe_turah. " Inalilahi wainalilahi rojiun . Lambe Turuh mengucapkan turut berdukacita sedalam dalamnya . Atas wafatnya nenek Laila Sari . Pada hari Senin 20 November 2017 pukul 19.50 Jenazah disemayamkan dirumah duka . Semoga amal ibadah nenek Laila Sari diterima disisi-Nya Dan bagi keluarga yg di tinggal di berikan ketabahan", tulis akun tersebut.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.