Tampang

PKS dan Gerindra Solid, Sekretariat Bersama dibangun untuk Diskusi dan Dialog

27 Apr 2018 20:23 wib. 1.816
0 0
PKS dan Gerindra Solid, Sekretariat Bersama dibangun untuk Diskusi dan Dialog

"Ya saya kira ini masih inisiatif dari bawah. Nanti kalau resminya kan saya kira nanti kalau ada capres definitif," ungkap Fadli.

Fadli juga tidak menampik bilamana terdapat partai politik lain yang ingin bersama-sama dan bergabung di sekber ini.

"Nanti akan kalau ada inisiatif dengan partai-partai lain yang belum menyatakan sikap misalnya dengan PAN, mungkin saja dengan Demokrat, atau bahkan dengan PKB, nanti kita lihat lah ke depan," tuturnya.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?