Tampang

Komitmen Dedi Mulyadi Evaluasi Tata Ruang Jabar

8 Mei 2018 08:03 wib. 1.298
0 0
Komitmen Dedi Mulyadi Evaluasi Tata Ruang Jabar

“Biasanya kan begitu, semua daerah ingin pembangunan itu bernilai ekonomi. Hari ini menjaga hutan belum dianggap memiliki nilai ekonomi, menajga sungai belum dianggap memiliki nilai ekonomi. Tetapi saya meyakini anggapan itu tidak sepenuhnya benar, secara jangka panjang kita ini sangat membutuhkan alam,” jelas dedi.

Dedi Mulyadi mengaku telah siap melakukan evaluasi terhadap rencana tata ruang di 27 kabupaten/kota di Jawa Barat. Ia sangat yakin bahwa evaluasi tersebut dapat melahirkan implikasi yang positif terhadap perkembangan daya dukung lingkungan di sebuah daerah.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.