Jika Netralitas Hancur, Demokrasi Terancam ASN yang berpihak pada salah satu kubu tidak hanya merusak proses demokrasi, tapi juga menurunkan kepercayaan publik terhadap birokrasi dan pelayanan negara.