Ia menjelaskan terdapat empat pembagian waktu selama bulan Ramadhan di Indonesia, yaitu 13 jam antara sahur dan buka puasa, tiga jam antara buka puasa dan makan malam, tiga jam antara makan malam dan tidur, serta lima jam untuk tidur.