Tampang

Manfaat Bekatul yang Sangat Efisien untuk Mengurangi Trigleserida dalam Tubuh

30 Jan 2018 15:42 wib. 3.817
0 0
Manfaat Bekatul yang Sangat Efisien untuk Mengurangi Trigleserida dalam Tubuh

Tampang.com - Bekatul merupakan lapisan sebelah dalam butiran beras (lapisan aleuron/kulit ari) dan sebagian kecil endosperma berpati. Dalam proses penggilingan padi di Indonesia, dedak dihasilkan pada proses penyosohan pertama, bekatul pada proses penyosohan kedua.

Mineral yang terkandung pada bekatul tersebut, secara umum memiliki manfaat sebagai berikut:

1.Kalsium (Ca) bermanfaat mengurangi insomnia.

Mendukung system saraf dan kontraksi otot, serta mengatur detak jantung dan mencegah penggumpalan darah.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?