Tampang

Kenali dan Waspadai Gejala Kanker Paru-Paru pada Wanita

26 Des 2018 11:11 wib. 2.380
0 0
Kenali dan Waspadai Gejala Kanker Paru-Paru pada Wanita

 

  • Batuk Berlendir dan Berdarah

Saat batuk biasanya terlihat berlendir dan bahkan berdarah, orang banyak menganggap itu radang tenggorokan karena sakit tenggorokan, waspadai bisa saja itu gejala kanker paru-paru karena terjadi sumbatan di saluran pernapasan.

  • Suara Serak

Suara wanita yang sering mengalami serak, patut diwaspadai karena tumor yang ada di saluran pernpasan membuat orang sering membersihkan tenggorokannya , ini yang dapat menimbulkan suara serak. Suara yang keras saat kita bernapas juga bisa jadi gejala kanker paru-paru.

Menjaga kesehatan lebih baik daripa mengobati, karena itulah kenali dan waspadai jika tanda-tenda atau gejala sakit pada paru-paru ini terasa di diri kita. segeralah periksakan ke dokter agar segera diobati dan dicegah agar jangan sampai menyerang organ tubuh lainnya.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.