Tampang

Cegah Serangan Jantung Menyerang dengan Berjemur di Bawah Matahari

1 Feb 2018 17:46 wib. 1.536
0 0
Cegah Serangan Jantung Menyerang dengan Berjemur di Bawah Matahari

Tampang.com - Berjemur dibawah matahari saat pagi memang diyakini baik untuk kita. Hal ini telah dibuktikan dan memang benar adanya.

Paparan matahari ternyata mampu bantu mengurangi tekanan darah, risiko stroke dan serangan jantung, bahkan dapat memperpanjang umur kita. Demikian hasil riset Edinburgh University yang dilansir laman BBC.

Hasil studi yang telah dipaparkan dalam konferensi The International Investigative Dermatology di Edinburgh, Jumat, menyebutkan bahwa sinar UV melepaskan suatu senyawa yang menurunkan tekanan darah.

Produksi senyawa penurun tekanan darah, nitrat oksida, terpisah dari produksi vitamin D dalam tubuh, yang naik setelah paparan sinar matahari.

Untuk mendapatkan hasil tersebut, peneliti mempelajari tekanan darah pada 24 relawan yang kemudian diberi sinar uv dan lampu pemanas.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.