Tampang

Sebelum Usia 6 Bulan, Bayi Dilarang Diberi Air Putih? Benarkah?

5 Mar 2018 21:36 wib. 1.375
0 0
Sebelum Usia 6 Bulan, Bayi Dilarang Diberi Air Putih? Benarkah?

Tampang.com – Dalam upaya menjaga kesehatannya, setiap orang disarankan untuk minum air putih sebanyak delapan gelas air putih setiap harinya. Namun, apakah saran tersebut berlaku untuk semua usia, tidak terkecuali bagi bayi?

Siapa sangka, saran tersebut ternyaat tidak berlaku bagi bayi. Karena, sebenarnya bayi telah memiliki asupan yang cukup bagi tubuhnya dari ASI atau susu formula yang ia konsumsi. Hal itu diungkapkan oleh seorang dokter anak, Dr. Stephen R. Samuels.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.