Tampang

8 Hal Sederhana Ini yang Bikin Pernikahan Langgeng

11 Jan 2018 12:01 wib. 1.590
0 0
8 Hal Sederhana Ini yang Bikin Pernikahan Langgeng

Kecupan manis di pagi hari

Lakukan sentuhan fisik di pagi hari. Kecuplah keningnya sembari menatakan ‘Aku Sayang Kamu’. Hal itu akan menjadikan pasangan lebih tenang.

Jangan lupa punya ‘me time’

Ditengah kesibukan sehari – harinya, Anda dan pasangan harus memiliki me time. Lakukan aktivitas yang disukai bersama.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.