Tampang

Orang Cerdas Sulit Bahagia? Mungkin Ini Alasannya

11 Sep 2017 11:20 wib. 1.989
0 0
Orang Cerdas Sulit Bahagia? Mungkin Ini Alasannya

2. Mereka menolak untuk memiliki lebih sedikit.

Mereka selalu melihat sesuatu untuk memilikinya lagi, lagi, dan lagi. Akhirnya, mereka menjadi kesulitan untuk menikmati apa yang mereka punya.

3. Mereka terlalu memikirkan kesalahannya.

Kesalahan adalah hal normal yang dibuat manusia. Namun, orang cerdas kadang terlalu memikirkannya, sehingga mereka tidak puas dengan dirinya sendiri.

4. Mereka selalu ingin menjadi lebih baik.

Ini tentu saja baik, tetapi kadang mereka terlalu keras dengan dirinya sendiri. Padahal, setiap orang butuh waktu untuk rileks dan rehat sejenak.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

ilustrasi
0 Suka, 0 Komentar, 13 Nov 2024

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?