Tampang

Cabe yang Pedas dengan Banyak Manfaat untuk Kesehatan Tubuh

5 Feb 2022 15:04 wib. 1.032
0 0
Cabe yang Pedas dengan Banyak Manfaat untuk Kesehatan Tubuh

Kalian tahu kan yang namanya cabe, selain untuk bumbu atau makanan sebenarnya cabe ini juga mempunyai manfaat untuk kesehatan tubuh juga lo. Memang rasanya kurang lengkap ya guys, kalau makan nggak ada raa pedesnya atau sambelnya serasa kurang nikmat aja, hehehe.

Dan tak hanya sekedar pedas, cabai ternyata mengandung beberapa nutrisi penting seperti energi, karbohidrat, gula, serat, lemak, protein, vitamin A, vitamin B6, vitamin C, zat besi, magnesium, kalium (potasium), air, dan capsaicin. Dan Capsaicin inilah yang membuat cabai terasa pedas.

Nah, buat kalian penggemar cabe yang mempunyai rasa khas banget ya itu pedas, jangan takut karena juga ada manfaatnya kok buat mengobatin penyakit & kesehatan tubuh kita, yuk cek deh apa aja.

1. Diare/ Menyehatkan Pencernaan

cabai juga membantu melawan diare yang disebabkan oleh infeksi bakteri.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.