Prabowo Menilai Pelemahan Rupiah Sebagai Pertanda Indoesia Semakin Miskin
Memang akhir – akhir ini, Indonesia diperhadapkan dengan tantantangan pelemahan rupiah yang semakin merosot.
Terkait pelemahan rupiah yang semakin melemah, Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menilai bahwa hal tersebut merupakan pertanda Indonesia semakin miskin.
"Dalam lima tahun rupiah kita melemah hampir 60 persen dari Rp9.000 ke Rp14.000 per USD," kata Prabowo di kediamannya di Jalan Kertanegara IV, Jakarta, Kamis, 5 Juli 2018.
Kita melemahnya hampir 60 persen, artinya kita tambah miskin 50-60 persen," lanjutnya.
Prabowo juga mengatakan agar jangan sampai pelemahan rupiah menjadi tanda Indonesia ke arah negara gagal.