Tampang

Kasus Bunuh Diri Satu Keluarga di Jakarta Utara, Dari Bisnis Kapal Yang Bangkrut, Tali Pengikat Tangan, Hingga Dugaan Keterlibatan Orang Lain

20 Mar 2024 04:47 wib. 737
0 0
Kasus Bunuh Diri Satu Keluarga di Jakarta Utara, Dari Bisnis Kapal Yang Bangkrut, Tali Pengikat Tangan, Hingga Dugaan Keterlibatan Orang Lain
Sumber foto: Google

"Ada enggak campur tangan orang lain dalam melakukan persiapan terakhir itu," lanjutnya.

Sejauh ini polisi telah memeriksa 12 orang saksi dalam kasus ini. Mereka adalah keluarga korban dan orang-orang yang disebut berada di tempat kejadian.

  • Bisnis kapal ikan tapi bangkrut karena Covid-19

Walaupun belum tentu terkait langsung dengan motivasi di balik dugaan bunuh diri, polisi mengaku menemukan informasi bahwa keluarga tersebut sempat memiliki bisnis kapal ikan. Namun kemudian bangkrut akibat pandemi Covid-19.

Hal itu diungkap Kasat Reskrim Polres Jakarta Utara AKBP Hady Siagian kepada wartawan di Jakarta, Senin (18/03).

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

bang napi
0 Suka, 0 Komentar, 4 Okt 2017

POLLING

Apakah Anda Setuju dengan TAPERA? Semua Pekerja di Indonesia, Gajinya dipotong 3%