Tampang

Sebaiknya, Jauhkan 8 Minuman Ini dari Si Kecil

26 Sep 2017 07:42 wib. 1.133
0 0
Sebaiknya, Jauhkan 8 Minuman Ini dari Si Kecil

Tampang.com - Dengan perubahan gaya hidup saat ini, orangtua harus bertindak lebih hati-hati ketika memilih makanan atau minuman pada anak. Pasalnya, tidak semua minuman baik untuk anak, bahkan untuk orang dewasa. Masih banyak beredar minuman yang tak sehat, yang mengakibatkan obesitas, kecanduan, dan yang lainnya.

Kebanyakan orangtua dalam mengasuh anak biasanya mengambil kebiasaan masa kecil mereka yang diterapkan pada anaknya kini. Namun, ada baiknya untuk mengubah pola tersebut dalam mendidik anak, sehingga anak jauh dari mengkonsumsi makanan atau minuman yang tak sehat.

Dikutip dari laman BoldSky, berikut beberapa minuman yang sebaiknya dihindari untuk dikonsumsi oleh anak.

1. Kopi

Kopi merupakan salah satu minuman sumber kafein. Saat ini, anak Anda dapat dengan mudah mengonsumsi kafein melalui sumber lain seperti es krim atau soda. Jadi, Anda tidak perlu menuruti keinginan anak untuk minum kopi. Keinginan Anak untuk minum kopi, dapat Anda ganti dengan minuman sehat seperti susu.

2. Teh

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Bisakah Monyet Bicara?
0 Suka, 0 Komentar, 11 Jul 2017
Inilah 10 Tanda Wanita Hebat
0 Suka, 0 Komentar, 23 Jun 2018

POLLING

Apakah Pilpres 2024 Berlangsung: