Tampang

Kini, Bencana Longsor Mampu Diprediksi Oleh Satelit

7 Jul 2017 18:16 wib. 1.165
0 0
Kini, Bencana Longsor Mampu Diprediksi Oleh Satelit

Tampang.com - Longsor memang bencana alam yang sulit untuk diprediksi. Setiap kejadian longsor mengakibatkan kerusakan bahkan kematian. Indonesia sendiri merupakan daerah yang rawan bencana longsor.

Untuk mencegah longsor menyebabkan korban, para peneliti di sejumlah universitas ingin menggunakan satelit untuk memprediksi datangnya tanah longsor.

Para peneliti terdiri dari Universitas Newcastle, Universitas Teknologi Chengdu, Universitas Tongji, Akademi Teknologi Luar Angkasa Tiongkok, dan Universitas Wuhan. Gagasan mereka adalah memprediksi kejadian longsor tersebut menggunakan satelit sebagai pelacaknya.

Tim tersebut menguji metode ini di Desa Xinmo, Maoxian di Provinsi Sichuan, Tiongkok untuk pelacakan longsor disana.

<12>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Intip Gaji CPNS Kementrian Keuangan
0 Suka, 0 Komentar, 12 Sep 2017
blogging
0 Suka, 0 Komentar, 24 Jul 2017

TRENDING