Tampang

Bukti Bahwa Jomblo Juga Bisa Bahagia

29 Mar 2018 13:29 wib. 1.878
0 0
Bukti Bahwa Jomblo Juga Bisa Bahagia

Umumnya di Indonesia jomblo itu identik dengan kesengsaraan dan penderitaan (jomblo ngenes), tapi siapa bilang jomblo tidak bisa bahagia? Toh lebih baik single dan bahagia daripada berada dalam hubungan yang tidak membahagiakan dengan orang lain, memiliki pasangan juga tidak otomatis membuat diri Anda menjadi lebih bernilai/valueable sebagai manusia dibandingkan mereka yang single, daripada pusing mikirin status hubungan jauh lebih baik fokus dengan hidup dan karir Anda sendiri, walaupun single, jadilah jomblo berkualitas yang bahagia, berikut caranya seperti yang dilansir oleh laman hipwee.com :


1. Lepas dari kewajiban menyenangkan hati pacar, kamu akan lebih tahu apa yang sungguh-sungguh kamu mau

Status single perlu kamu syukuri, sebab itu berarti kamu bisa lebih mengerti dirimu sendiri. Kamu juga bisa makin mencintai dirimu serta memahami apa yang sebenarnya kamu inginkan dalam hidup. Jika sewaktu punya pasangan kamu pura-pura menyukai sesuatu atau mengubah cara berpakaianmu demi menyenangkan pacarmu, kamu tidak perlu melakukannya ketika kamu berstatus lajang. Kamu bisa selalu jujur dan merasa nyaman terhadap dirimu sendiri. Perlahan kamu akan menyadari dan mengetahui apa yang sebenarnya kamu suka atau kamu gak suka. Bahkan, hal ini akan menjadi kunci kebahagiaanmu kelak.

2. Selepas putus, kamu akan terpacu menjadi diri yang baru. Mengubah penampilanmu, mengasah talentamu

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?