Tutup Iklan
hijab
  
login Register
Bukan Materi, Inilah Hal yang Anak Ingat Dari Orangtua

Bukan Materi, Inilah Hal yang Anak Ingat Dari Orangtua

5 Juni 2018 | Dibaca : 968x | Penulis : Slesta

Tampang.com – Jika saat ini Anda adalah orangtua yang sedang mendidik anak. Anda perlu mengetahui bagaimana cara menjadi orangtua yang baik untuk anak Anda. Siapa sangka, anak tidak selalu bahagia dengan materi yang Anda berikan kepadanya. Melainkan anak akan bahagia dan selalu ingat jika Anda mampu berperan dan melakukan beberapa hal berikut ini.

Perhatian yang tak terbagi

Saat Anda mengajak bermain anak, berusahalah untuk bisa fokus bermain dengan anak. Anda tidak melakukan hal lain selain mengajak anak berbicara dan fokus bermain dnegannya. Hal ini akan membuat anak merasa aman, dicintai dan juga dihargai.

Usaha orangtua membuat rasa nyaman

Psikologis yang belum matang dan juga kebutuhannya akan dilindungi menjadikan anak – anak membutuhkan peran orang tua yang selalu berusaha ada disaat mereka membutuhkan. Tidak jarang, jika Anak anda sudah berada jauh di perantauan maka ia akan sangat membutuhkan orang tua untuk berbagai.

Cara ayah ibu berinteraksi

Siapa sangka, anak – anak akan meniru apa yang dilakukan oleh orang tuanya pada saat berinteraksi satu sama lainnya. Mereka akan mencontoh bagaimana cara memperlakukan pasangannya kelak.

Tradisi keluarga

Tradisi atau kebiasaan di keluarga akan selalu diingat oleh anak – anak. Seperti tradisi pada saat hari raya, akhir pekan saat berkumpul bersama atau bisa juga masakan favorit keluarga. Petahankan tradisi tersebut.

#Tagar Berita

Artikel Terkait

Artikel Lainnya

Andi Narogong Ngoceh Masalah Jam Mewah dari Almarhum Marliem untuk Setnov
1 Desember 2017, by Rahmat Zaenudin
Tampang,com - Johannes Marliem, adalah salah satu saksi kunci dalam kasus e-ktp Setnov, dan dengan meninggalnya Johannes Marliem tersebut membuat banyak para ...
chusnul mariyah
19 April 2017, by Tonton Taufik
Surat Terbuka Untuk Presiden Joko Widodo Oleh: Prof. Chusnul Mar'iyah Apakah Bapak Presiden memperhatikan Pilkada DKI besok tgl 19 April besok? ...
Hindari 3 Jenis Minuman Ini Agar Tidak bau Mulut
18 Juli 2018, by Slesta
Tampang.com – Bau mulut akan dialami oleh setiap orang. Kadangkala orang tersebut tidak sadar bahwa ia mengalami bau mulut. Banyak hal yang dapat ...
kaesang pangarep
5 Oktober 2017, by Rindang Riyanti
Putra Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep bercerita tentang keseharian dan biaya hidup selama di Singapura. Ternyata, orang nomor satu di Indonesia itu ...
Risma Keliling Jawa Timur Untuk Memenangkan Pasangan Calon Gubernur Jatim Gus Ipul-Puti Guntur Soekarno
31 Maret 2018, by oteli w
Walikota Surabaya Tri Rismaharini berkeliling Jawa Timur untuk memenangkan Calon Gubernur Jatim nomor urut dua, Saifullah Yusuf (Gus Ipul) dan Calon ...
 
Copyright © Tampang.com
All rights reserved
 
Tutup Iklan
hijab