Tampang

Cara Meningkatkan Engagement Instagram, Simak Tips Berikut Ini

4 Agu 2021 12:33 wib. 1.638
0 0
Cara Meningkatkan Engagement Instagram, Simak Tips Berikut Ini

Jika masih kesulitan posting setiap hari, cobalah membuat jadwal update misalkan 3 kali dalam seminggu. Dengan rutin posting, orang-orang di Instagram akan mengenali akunmu. Namun, jangan terlalu sering posting juga karena bisa dianggap spam oleh orang.

  • Maksimalkan Stiker Instagram Story

Tidak hanya posting beranda, fitur Instagram Story juga memungkinkan pengguna untuk memakai banyak stiker yang atraktif. Ada banyak sekali stiker yang bisa kamu gunakan untuk membuat Story menarik. 

Sesekali, gunakan stiker yang bersifat pertanyaan di Instagram Story untuk memancing diskusi dengan customer. Dengan adanya diskusi, maka kamu bisa lebih mudah mengetahui kebutuhan orang dan memenuhi keinginan mereka. Manfaatkan informasi ini untuk keperluan jual beli barang atau menawarkan jasa.

  • Selalu Mengikuti Tren

Setiap platform sosial media memiliki tren-nya sendiri. Membuat konten yang mengikuti tren adalah cara meningkatkan engagement Instagram yang efektif, karena dapat menjawab rasa penasaran orang-orang. Lagipula dengan mengikuti tren, kamu ga akan kehabisan ide posting. 

Apalagi jika tren yang sedang berkembang bisa dikaitan dengan produk atau jasa kamu, peluang ini bisa dimanfaatkan sebaik mungkin untuk kemajuan bisnis. 

  • Membuat Konten yang Menarik

Banyak orang menganggap bahwa konten yang menarik itu sulit, karena membutuhkan ide dan kemampuan desain profesional. Jika memungkinkan, kamu bisa membayar jasa desain untuk konten Instagram. Akan tetapi tidak ada salahnya membuat konten sendiri dengan beragam aplikasi sederhana, karena yang terpenting adalah ciri khas dan konsisten. 

Konten yang orisinil dan tidak terdeteksi plagiat akan berpotensi menambah follower. Buat konten yang menarik perhatian orang, seperti infografik, pertanyaan, perbandingan dan isu-isu terbaru. 

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?