Tampang

Sukses dengan 'Akad', Payung Teduh Bocorkan Album Baru

17 Sep 2017 14:18 wib. 1.766
0 0
Sukses dengan 'Akad', Payung Teduh Bocorkan Album Baru

Single 'Akad' dari Payung Teduh meraih kesuksesan yang luar biasa. Lirik lagu serta alunan musiknya yang mudah di terima serta enak di dengar membuat para penggemarnya bertanya-tanya bagaimana album terbaru Payung Teduh yang sudah selesai digarap tersebut.

Hal ini karena Payung Teduh akan mengubah sedikit gaya bermusik mereka sehingga banyak penggemar yang penasaran akan album terbaru yang segera diluncurkan oleh mereka.

Payung Teduh merupakan band yang beranggotakan 4 personil, Is sebagai vokalis dan gitaris, Comi bassis, Alejandro drumer dan Ivan memainkan guitalele.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.