Tampang

Sempat Viral Karena Jualan Keripik, Kini Kurnia Meiga Jadi Model Iklan

11 Mar 2024 12:21 wib. 394
0 0
Kurnia Meiga
Sumber foto: @blackrock_parfume

Kurnia Meiga, Mantan kiper Timnas Indonesia sudah tak lagi bermain lantaran penyakit yang dideritanya. Hal ini mengaharuskan Meiga untuk berjuang mencari penghasilan dengan berjualan emping di sosial medianya. Upaya Meiga tersebut mendapat sambutan dan empati hangat dari netizen.

Kripik emping yang dijual dibeli merk "1KM"  yang berasal dari inisial nama mantan kiper Arema tersebut. Di media sosial miliknya Meiga kerap tampil dan memposting konten sederhana yang berisikan candaan bersama rekan-rekannya.

<12>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.