Isyarat Jarak dari Media Sosial dan Kehidupan Keluarga
Tanda-tanda kerenggangan semakin jelas ketika keluarga Beckham tidak memberikan ucapan ulang tahun pernikahan ke-3 kepada Brooklyn dan Nicola di media sosial. Bahkan, pasangan muda ini absen dalam sejumlah momen penting, termasuk ulang tahun ke-51 Victoria Beckham dan ulang tahun ke-50 David Beckham.
Situasi ini memicu spekulasi bahwa hubungan Nicola dengan keluarga suaminya semakin menjauh, meskipun secara publik mereka belum mengonfirmasi adanya konflik secara terbuka.