Tampang

Kebiasaan yang Dilakukan Nabi Muhammad SAW di Hari Jumat

19 Okt 2018 21:44 wib. 4.260
0 0
Kebiasaan yang Dilakukan Nabi Muhammad SAW di Hari Jumat


Hari Jumat juga dijadikan Rasulullah SAW sebagai momentum untuk silaturahmi kepada sanak-famili.

Karena hal tersebut diatas maka Nabi muhammad SAW pada hari jumat selalu mengajarkan kepada umatnya agar membiasakan membaca surat Al-Ikhlas, Al-Falaq, dan An-Nas sebanyak tujuh kali setelah sholat Jum’at, serta memperbanyak sholawat. Usai membaca kalimat suci tersebut dan melantunkan do’a, biasanya beliau melakukan sholat sunah di rumahnya.
 

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?