Tampang

Tokoh Baduy Berharap Pilkada Serentak 2018 Berlangsung Kondusif dan Damai

2 Mei 2018 16:42 wib. 1.382
0 0
Tokoh Baduy Berharap Pilkada Serentak 2018 Berlangsung Kondusif dan Damai

Masyarakat Baduy yang berpenduduk 12 ribu jiwa, kata dia, tentu mendukung pilkada damai dan aman.

"Kami berharap masyarakat bisa bersatu dengan menciptakan kedamaian pada pilkada yang dilakukan secara serentak itu," kata Saidi.

Tokoh Baduy lainnya bernama Ayah Mursid, mengatakan bahwa pesta demokrasi itu harus dijunjung dengan kehidupan yang damai, aman, dan tenteram.

Ketika dalam pilkada ini ada kedamaian makan pemimpin yang terpilih pun juga merupakan pemimpin yang dipilih oleh masyarakat.

"Kita minta pilkada damai dan pemimpin yang terpilih bisa membangun Lebak menjadi lebih baik," ucapnya.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Curah Hujan Sulit Diukur
0 Suka, 0 Komentar, 4 Okt 2017

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.