Isu ini juga membuka diskusi lebih luas soal pentingnya literasi pertanahan, terutama di kalangan generasi muda yang mewarisi aset dari orang tua atau leluhurnya. Tanah bukan hanya aset fisik, tetapi juga bagian dari sejarah dan identitas keluarga.
View this post on Instagram A post shared by Kompas.com (@kompascom)
A post shared by Kompas.com (@kompascom)