Tampang

Hasil Survei: Jokowi dan Prabowo Masih Jadi Kandidat Idaman Rakyat

4 Okt 2017 08:30 wib. 1.724
0 0
jokowi prabowo

"Di urutan ketiga ada nama Susilo Bambang Yudhoyono dengan suara 8,4% suara," ucap Rico Marbun.

Di urutan keempat ada Gubernur terpilih DKI Jakarta Anies Rasyid Baswedan dengan perolehan 4,4%, lalu ada Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo dengan 2,8%.

Selain itu, elektabilitas Jenderal Gatot ternyata justru lebih tinggi dari Wakil Presiden Jusuf Kalla yang hanya 2,6 %. Disusul Hary Tanoesoedibjo dengan 1,5%, Aburizal Bakrie 1,3 %, Ridwan Kamil 1,2 %, dan Tri Rismaharini 1%.

Survei tersebut melibatkan 1.000 responden di seluruh Indonesia, baik perempuan dan laki-laki.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.