Tampang

Siapa Penemu Sepeda?

21 Apr 2018 07:40 wib. 5.322
0 0
penemu sepeda

Penemuannya kemudian dimasukkan sebagai prinsip roda dua yang kemudian menjadi dasar untuk sepeda dan sepeda motor dan merupakan awal dari transportasi pribadi mekanik.

Sebagai imbalan atas jasanya, Drais dianugerahi sebuah penghormatan dengan gelar duke pada tanggal 12 Januari 1818.

Sepeda Draisienne memang tak bertahan lama, karena setelah itu, mulai muncul jenis-jenis sepeda baru yang lebih effisien bahkan beberapa di antaranya ada yang sudah menggunakan pedal, walaupun pedal tersebut masih belum sempurna seperti sepeda jaman sekarang.

Dalam perkembangannya, pembuatan sepeda telah banyak mengalami modifikasi dan penyempurnaan dari tahun ke tahun hingga sekarang. Akan tetapi, kita harus tetap berterima kasih kepada Drais, karena sepeda buatannya itulah yang telah menjadi pelopor munculnya sepeda-sepeda modern di dunia seperti saat ini.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?