Tampang

FSGI Soroti Wacana Penjurusan SMA: Sistem Peminatan Sudah Cukup, Tak Perlu Tambah Istilah Baru

17 Apr 2025 08:36 wib. 54
0 0
Ilustrasi siswa SMA. Daftar link utama dan mirror untuk cek pengumuman SNBP 2025 yang dibuka pada Selasa, 18 Maret 2025 mulai pukul 15.00 WIB.(Shutterstock/Ibenk_88)
Sumber foto: Google

Tampang.com | Federasi Serikat Guru Indonesia (FSGI) menilai wacana mengembalikan penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA tidak perlu dilakukan. Sistem peminatan yang ada saat ini dianggap sudah cukup efektif dan sesuai kebutuhan.


Sistem Peminatan Dinilai Sudah Relevan

Wakil Sekretaris Jenderal FSGI, Mansur Sipinathe, menyarankan agar pemerintah tidak kembali mengubah skema pendidikan di tingkat SMA dengan membawa kembali istilah penjurusan seperti IPA, IPS, dan Bahasa. Menurutnya, sistem peminatan yang kini digunakan dalam Kurikulum Merdeka sebenarnya masih memiliki esensi yang sama dengan penjurusan lama, hanya berbeda dari segi istilah.

“Lebih baik sistem yang sudah ada sekarang dimatangkan dan diperbaiki, daripada menambah istilah baru yang justru bisa membingungkan,” ujar Mansur, Rabu (16/4/2025).


Masih Sama Seperti Penjurusan, Hanya Lebih Fleksibel

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

hehamahua
0 Suka, 0 Komentar, 14 Jun 2019

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?