Tampang

Rahasia Perawatan Mobil Matic agar Selalu Sehat dan Kuat di Tanjakan

29 Mei 2024 18:51 wib. 84
0 0
Ilustrasi Mobil Matic Saat di Tanjakan

Saat mengendarai mobil di jalanan padat dan terpaksa melakukan stop and go, penanganan transmisi matic berbeda dengan transmisi manual. Saat berhenti sejenak, posisikan tuas transmisi ke N. Namun, jika berhenti di lampu merah dengan durasi kurang dari dua menit, Anda bisa tetap membiarkan posisinya di D dan menarik tuas parking brake. Namun, jika berhenti dalam kemacetan dengan rentang waktu lebih dari dua menit, sebaiknya pindahkan tuas transmisi ke posisi N untuk mencegah tekanan berlebih pada transmisi.

 Hindari Bunyi Tidak Wajar

Bunyi "glekk" saat parkir di jalanan yang tidak rata biasanya terjadi karena tekanan pada gigi P (parkir). Hal ini dapat diakibatkan oleh pelepasan tuas rem tangan sebelum gigi dimasukkan ke R atau D. Jika mengalami kondisi seperti ini, sebelum mundur atau maju, pindahkan tuas dari P ke R atau D baru kemudian nonaktifkan tuas parking brake.

 Perawatan Transmisi sebagai Kunci Utama

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Jokowi Lantik Perwira Remaja TNI-Polri
0 Suka, 0 Komentar, 25 Jul 2017

POLLING

Apakah Anda Setuju dengan TAPERA? Semua Pekerja di Indonesia, Gajinya dipotong 3%