Tampang

Perhelatan Daihatsu Indonesia Masters 2018 Akan Menjadi Ajang Pembuktian Mimpi Indonesia Di Awal Tahun 2018

23 Jan 2018 07:00 wib. 1.339
0 0
Perhelatan Daihatsu Indonesia Masters 2018 Akan Menjadi Ajang Pembuktian Mimpi Indonesia Di Awal Tahun 2018

Pebulutangkis Indonesia akan menunjukkan kebolehannya lagi di Perhelatan Daihatsu Indonesia Masters 2018. Event ini sepertinya akan menjadi pembuktian para pebulutangkis Indonesia untuk mewujudkan mimpi mendapatkan gelar di awal tahun 2018.

Event ini akan berlangsung pada 23-28 Januari di Istora Senayan, Jakarta, yang merupakan salah satu agenda resmi Badminton World Federation (BWF), pada tahun ini sudah menaikkan statusnya menjadi level dua grade empat yang setara turnamen Superseries dengan total hadiah menjadi 350.000 dollar AS.

Liliyana Natsir yang dikenal dengan sebutan Butet mengatakan,

“tentunya perhelatan ini akan menjadi awal baik bagi saya dan Owi mempersembahkan kemenangan dihadapan pendukung kami, setelah terakhir kami raih dalam event Indonesia Open 2017 lalu, akan menjadi motivasi lebih bisa tampil dihadapan penonton, apalagi ini pertama kalinya Istora Senayan bisa digunakan setelah lama renovasi untuk persiapan Asian Games nanti”

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.