Tampang

Kata-Kata Menyentuh David da Silva Usai Persib Bandung Gagal Lolos ke 16 Besar AFC Champions League 2 2024-2025

8 Des 2024 12:58 wib. 117
0 0
David da Silva merespons kegagalan Persib Bandung dengan kata-kata bijak
Sumber foto: website

"Meskipun saya tidak merasa kecewa, saya yakin kami bisa mendapatkan hasil yang lebih baik jika saya bermain," ungkap David.

"Jika saya dalam kondisi seratus persen, kami mungkin bisa lolos. Namun, hal yang terjadi sekarang adalah kenyataannya, oleh karena itu kami harus fokus ke depan untuk menghadapi liga," tambahnya.

Mengenai pertandingan selanjutnya dalam Liga 1 melawan PSS Sleman, David menyatakan, "Saya berharap bahwa pada pertandingan berikutnya, yang akan dilangsungkan dalam jangka waktu empat hari, kami harus siap menghadapinya. Kami harus bersiap kembali dalam waktu empat hari tersebut."

Dengan tekad yang kuat, pemain yang mengenakan nomor punggung 19 ini menegaskan bahwa ia berkomitmen untuk membantu Persib Bandung meraih gelar juara kembali di Liga 1 musim ini. Dengan begitu, ia berharap Persib Bandung dapat kembali terlibat dalam kompetisi Asia pada musim mendatang.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Kasus Sumber Waras yang Bikin Gemes
0 Suka, 0 Komentar, 24 Jul 2017
Pesona Alam Pantai Pink di Pulau Komodo
0 Suka, 0 Komentar, 5 Mei 2024

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?