Tampang

Jorge Lorenzo Akan Membalap di Tanah Kelahirannya

22 Sep 2017 17:34 wib. 1.507
0 0
Jorge Lorenzo Akan Membalap di Tanah Kelahirannya

Pembalap Tim Ducati Corse asal Spanyol Jorge Lorenzo berambisi mengakhiri catatan buruknya ketika membalap di Sirkuit Aragon. Lorenzo berambisi meraih podium tertinggi ketika membalap di tanah kelahirannya. Dukungan dari suporter di tanah kelahirannya akan menjadi suatu motivasi bagi pembalap asal Spanyol tersebut. Lorenzo baru musim ini membela tim Ducati Corse. Tahun lalu Lorenzo masih membela tim Movistar Yamaha.

Pada saat membela Movistar Yamaha, Lorenzo begitu berjaya ketika membalap di Aragon. Pada tahun 2014 dan 2015, Lorenzo berhasil meraih podium tertinggi di Aragon. Tapi sepanjang 13 seri MotoGP 2017 membela Ducati Corse, Lorenzo belum menampilkan aksi terbaiknya. Pada seri MotoGP 2017, Lorenzo baru sekali berhasil naik ke podium walaupun hanya berada di posisi ketiga.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Ilustrasi
0 Suka, 0 Komentar, 13 Sep 2024

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.