Tampang

Minum Es Bikin Batuk; Benar atau Tidak?

16 Mei 2018 10:13 wib. 1.400
0 0
Minum Es Bikin Batuk; Benar atau Tidak?

Minuman dingin bukan merupakan salah satu penyebab langsung penyakit batuk, melainkan hanya sebagai pemicu batuk. Bila sedang batuk, sangat disarankan untuk menghindari minum-minuman dingin karena justru akan menyempitkan saluran nafas.

Hal lain yang perlu diperhatikan saat minum es, jangan hanya terfokus pada “rasa dingin” dari minuman tersebut, melainkan juga zat-zat lain (misalnya penggunaan sari manis pada es campur) yang mungkin saja mudah merangsang batuk.

Semoga bermanfaat.

<12>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?