Tampang

Nama Makanan Asing yang Sering Salah Sebut.

23 Nov 2017 20:17 wib. 4.121
0 0
Nama Makanan Asing yang Sering Salah Sebut.

Tampang.com - Banyaknya restro – restro yang menyajikan makanan asing, sehingga banyak sekali penikmat makanan salah dalam menyebutkan atau menuliskan jenis makan apa yang dipesannya , atau kamu salah satunya?

Kadang kita merasa penasaran akan hidangan barat yang aneh mungkin kita belum pernah rasakan atau bahkan  tidak tahu sehingga kita memesannya begitu saja karena mungkin sulit untuk diucap dan belum ramah ditelingah dan lidah kita.

Padahal di balik kejadian itu, sebenarnya kamu tahu betul bentuk dari makanan tersebut. Tapi karena tidak tahu bagaimana mengucapkan kata yang tepat, kamu pun terpaksa melafalkannya dengan pelafalan yang salah.

Jika tak ingin hal ini terjadi untuk yang kesekian kalinya, maka ketahui dulu penyebutan beberapa nama makanan berikut agar nantinya kejadian yang sama tak terulang lagi, ini sederet nama menu makanan asing yang sering salah diucapkan:

1.       Bruschetta

Makanan ini tak hanya sering salah dilafalkan, tapi juga sering salah diartikan oleh masyarakat. Kamu mungkin lebih mengetahui Bruschetta sebagai nama dari roti panggang yang ditaburi dengan topping potongan tomat dadu di atasnya.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.