Tampang

Inilah 3 Kebiasaan Buruk Pemicu Naiknya Berat Badan di Bulan Puasa

26 Mei 2018 12:51 wib. 1.304
0 0
Inilah 3 Kebiasaan Buruk Pemicu Naiknya Berat Badan di Bulan Puasa

Saat berbuka puasa tiba, setiap orang tentunya sangat menyukai makanan khas masyarakat Indonesia yaitu gorengan. Namun siapa sangka, gorengan memiliki banyak kandungan lemak dan karbohidrat dan hal itu akan sangat mudah tersimpan sebagai lemak dalam tubuh.

Mengkonsumsi terlalu banyak gula

Saat berpuasa, tubuh akan terasa lemas. Hal itu karena tubuh kehilangan banyak gula. Gula yang hilang saat berpuasa bukan berarti dapat diganti dengan mengkonsumsi banyak kandungan gula saat berbuka puasa tiba. Kandungan gula tersebut hanya akan tersimpan sebagai lemak di dalam tubuh.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.