Tampang

11 Manfaat Daun Gelinggang Bagi Kesehatan

21 Mar 2018 08:34 wib. 14.495
0 0
11 Manfaat Daun Gelinggang Bagi Kesehatan

Mungkin sebagian dari Anda asing dengan daun gelinggang, bukan? Daun gelinggang atau sering disebut dengan ketepeng cina merupakan tanaman dengan buang berwarna kuning cerah yang seringkali ditanam sebagai tanaman hias. Selain itu, pada bagian daun tanaman ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan dan juga kulit sehingga bisa digunakan sebagai pengobatan tradisional. Dalam daun gelinggang mengandung Anthraquinones, glikosida, alkaloid, flavonoid, lektin, rhein, tanin, chrysoeriol, kaempferol, kuersetin dan beberapa kandungan lainnya yang memiliki banyak khasiat untuk tubuh seperti ulasan lengkap tentang manfaat daun gelinggang berikut ini.

  • Mengatasi Penyakit Kulit

Air rebusan daun gelinggang bisa digunakan sebagai anti jamur dan anti mikroba sehingga sangat ampuh digunakan untuk solusi kecantikan kulit khususnya menyembuhkan penyakit kulit. Beberapa penyakit kulit yang bisa diatasi dengan air rebusan ini adalah kurap karena mengandung sifat anti dermatophyte, candida albicans dan berbagai penyakit kulit lain.

  • Menurunkan Peradangan

Dalam daun gelinggang mengandung sifat anti inflamasi dan sumber antioksidantinggi yang sangat baik digunakan untuk menurunkan peradangan yang disebabkan oleh penyakit dalam maupun penyakit kulit.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?