Tampang

Keren! Mebel dari Tong Bekas Ini Beromzet Rp 50 jt/bulan

17 Nov 2017 09:57 wib. 2.370
0 0
Keren! Mebel dari Tong Bekas Ini Beromzet Rp 50 jt/bulan

"Kebetulan konsumen datang beli bahan baku aja. Ini buat apa? Bikin sendiri buat meja dan pas dilihat kaya gimana ternyata desainnya bagus juga. Kenapa enggak bikin sendiri aja," ujar Agung.

Tong bekas itu didapatkan Agung dari pabrik tekstil yang berada di Bandung, Jawa Barat. Sehingga bisa dikatakan modal awalnya hampir nol rupiah untuk memulai usaha d'tongart di Jalan Rumah Sakit, Bandung, Jawa Barat.

Saat ini, Agung pun memiliki dua usaha, yaitu Cleansee yang menjual berbagai alat kebersihan dan d'tongart yang menawarkan berbagai mebel berbahan dasar tong bekas.

"Ini pengembangan produk sebenarnya dari Cleansee," tutur Agung.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?