Golongan Darah B
1. Ketika orang di sebelah si B kelihatan tidak bersemangat maka si B akan menjadi sangat bersemangat tetapi sebaliknya ketika orang di sebelahhnya bersemangat untuk kerja si B malah akan mulai bersantai-santai.
2. Si B gak bakalan nyentuh sesuatu yang tidak pernah dia senangi.
3. Seringkali si B segera melakukan sesuatu yang dipikirkan olehnya bajkan terkadang orang biasa tidak akan mengerti apa yang sedang dilakukanya.
4. Dia akan menaruh segala permasalahannya dalam hatinya sendiri karena dia malas untuk membicarakannya dengan orang lain.
5. Si AB ini ternyata susah menolak jika ada orang yang memujinya loh !
6. Jika dia bertemu dengan orang yang dikenal di jalan, dia pasti tidak akan menyapanya dan malah berjalan terbalik untuk menghindari orang tersebut.
Golongan Darah A
1. Si A harus membutuhkan waktu yang cukup lama untuk membangun motivasi dirinya sendiri supaya dia bisa bekerja dengan sungguh-sungguh. tetapi ketika mereka sudah memutuskan untuk ngerjain sesuatu, hasilnya pasti akan menakjubkan.
2. Senang sekali mengkhayal sehingga tak jarang si A ini sering kecewa.
3. Jika ada orang yang menggangu atau mengantikan sesuatu yang sangat ingin dikerjakan A si A pasti tidak akan tinggal diam dan akan langsung marah besar.
4. Sangat bertanggung jawab karena menaati peraturan adalah sifat alami mereka tidak peduli apapun masalahnya
5. Tidak begitu mengerti bagaimana cara menolak sehingga seringkali si A merasa lelah dan ingin menyerah.
6. Ketika berdiskusi A tidak berhenti untuk mengeluarkan pendapatanya jika dia sudah benar-benar mengerti tentang topik yang sedang dibicarakan.