Tampang

Ternyata Bergosip Punya Dampak Positif Juga

4 Mar 2018 09:13 wib. 2.885
0 0
Ternyata Bergosip Punya Dampak Positif Juga

Dari riset terhadap 17 siswa yang diminta menceritakan beragam gosip, Xiaozhe Peng dan timnya menemukan, saat responden menceritakan gosip negatif tentang teman dan selebritas, aktivitas bagian otak yang berisi endorfin menunjukkan peningkatan.

Hal yang sama terjadi ketika mereka mendengar gosip positif tentang diri sendiri. Menariknya pula, aktivitas bagian otak yang berperan mengendalikan diri ikut meningkat, yang dapat diartikan bahwa seseorang berusaha menutupi kesenangan saat mendengar gosip. Demikian seperti dilansir dari laman MedicalDaily.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Mandi
0 Suka, 0 Komentar, 18 Mei 2024

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?