Tutup Iklan
hijab
  
login Register
Soal Kedatangan Ronaldo ke Juventus, Buffon Enggan Berkomentar Panjang Lebar

Soal Kedatangan Ronaldo ke Juventus, Buffon Enggan Berkomentar Panjang Lebar

31 Juli 2018 | Dibaca : 986x | Penulis : Jenis Jaya Waruwu

Siapa yang tak kenal dengan Gianluigi Buffon salah kiper terbaik di dunia. Sebelumnya Buffon memperkuat Juventus dalam waktu yang  cukup lama bahkan ia menjadi salah satu pemain paling senior dan legendaris, dan kini dirinya bergabung ke Paris Saint-Germain (PSG). Sudah bukan rahasia lagi soal kemampuan bola dalam menjaga gawang ketika ia memperkuat Juventus. Bisa dibayangkan jika dirinya masih di sana disaat Ronaldo datang ke klub Nyonya Tua itu.

Seperti diketahui Juventus berhasil membawa Cristiano Ronaldo pemain mega bintang ek Real Madrid seharga 100 juta euro. Kedatangan Ronaldo ke Juventus termasuk ke dalam transfer fantastis di dunia sepakbola di musim panas ini. Terkait hal itu, Buffon enggan memberi komentar banyak.

Apalagi kedatangan CR7 itu ke Turin usai Buffon resmi hengkang dan hijrah ke PSG. Bagaimana tidak, meski Buffon termasuk kiper berkelas namun Ronaldo kerap memberi mimpi buruk bagi Buffon dan kawan-kawan saat masih di Juventus. Jadi sudah sewajarnya jika ia enggan berkomentar panjang lebar soal transfer yang dilakukan Juventus itu.

"Saya hanya menjadi penonton terhadap apa yang Juventus lakukan," kata Buffon usai laga pramusim kontra Arsenal di ajang International Champions Cup 2018.

"Juventus klub besar begitu juga PSG dan saya rasa keduanya sama-sama melakukan langkah hebat untuk membuat tim tetap kompetitif di masa lalu maupun masa depan," ujarnya

Prestasi Buffon di Juventus bisa dibilang sangat gemilang, selama 17 tahun mengabdi dan ia berhasil mempersembahkan 19 trofi bergengsi untuk Juventus. Setelah sekian lama ia pun memutuskan untuk menyudahi hubungannya dengan si Nyonya Tua.





 

#Tagar Berita

Artikel Terkait

Artikel Lainnya

Manfaat Buah Sirsak Untuk Kesehatan Rambut dan Kulit
16 Mei 2018, by Jenis Jaya Waruwu
Ada banyak sekali jenis buah yang tumbuh di Indonesia ini selain dapat dikonsumsi secara langsung untuk memenuhi vitamin dan gizi, juga dapat mengobati ...
Tetap Kenyang Walau Diet
2 September 2017, by Rifa Nabilla
Anda menginginkan tubuh yang ideal? Pernah mencoba diet tapi gagal dan malah lemas beraktifitas? Mungkin Anda menjalankan diet yang salah. Kebanyakan orang ...
Inilah 3 Kunci Kesuksesan Jepang di Tengah Masyarakat Dunia, Anak Muda Wajib Tahu!
7 Juli 2018, by Maman Soleman
Canggih, mahal, modern sekaligus setia mempertahankan tradisi dan orisinalitas, itulah identitas Jepang. Selain itu, Jepang juga mempunyai etos kerja, ...
sean azhari
12 Mei 2017, by Devi
Lagi lagi urusan narkoba, kali ini korban narkoba adalah anak dari artis terkenal Ayu Azhari yaitu Sean Azhari. Razia yang di lakukan oleh BNNP DKI pada ...
Begini Pujian Jose Mourinho Terhadap Performa Paul Pogba di Piala Dunia 2018
13 Juli 2018, by Jenis Jaya Waruwu
Hampir semua orang di dunia menyukai dunia olah raga sepak bola. Makanya tidak heran jika setiap laga-laga bergengsi tingkat dunia selalu dinanti-nantikan oleh ...
Berita Terpopuler
Polling
Permadi Arya dibayar APBN atau Bukan?
#Tagar
 
Copyright © Tampang.com
All rights reserved
 
Tutup Iklan
hijab