Tutup Iklan
JasaReview
  
login Register
Hindari  Obrolan yang Membosankan dengan Teman Baru

Hindari Obrolan yang Membosankan dengan Teman Baru

12 Desember 2017 | Dibaca : 1078x | Penulis : Rahmat Zaenudin

Tampang.com - Mempunyai teman baru kadang ada enaknya juga ada nggak enaknya ya guys, enak kalau kita sama dia temen baru kita tadi nyambung obrolannya dan dia nya ngerti kita juga. Ngak enak nya kalau kita sering banget di cuekkin sama yang namanya orag baru tadi. Dan nggak nyambung obrolannya. Namun ada tips obrlan yang harus kalian pahami ya guys supaya kalian enak saat bersama temen baru.

Di saat seperti ini mungkin kalian akan merasa canggung dan bingung mau memulai pembicaraan seperti apa.

Sebenarnya semua topik itu terasa seru saat kita bicarakan dengan orang yang baru kenal. Hanya saja kalian perlu menghindari beberapa topik yang nggak boleh kalian bicarakan dengan mereka. Mau tahu apa saja yuk

1. Politik

Kayak nya jangan deh kalian mulai obrolan dengan topic yang satu ini klau kalian nggak berada dalam lingkungan politik ya. Soalnya nggak semua orang punya pandangan politik yang sama dengan kamu. Bisa saja dia berada di pihak oposisi atau bahkan memiliki hubungan dengan apa yang kamu bicarakan. Kalau sampai salah bicara, kalian pasti dianggap buruk atau bahkan sok tahu.

2. Agama

Jangankan teman baru, dengan teman lama pun kalian bisa berdebat tentang hal-hal kecil kan. Soalnya agama adalah sebuah keyakinan dan ideologi masing-masing. Kalau yang namanya agama itu sangat sensitive guys, jangan sekali – kali kita mulai obrolan dengan teman baru masalah agama saat kita diluar lingkup agama yang sepaham ( dalam suatu acara keagamaan yang sama).Ingat ya, perbedaan itu bukan sesuatu yang perlu diperdebatkan tapi untuk dihargai dan saling menghormati. Jadi sebaiknya jangan membahas topik ini dulu ya.

3. Keuangan Pribadi

Kalian perlu hindari selanjutnya adalah masalah keuangan pribadi. Nggak terkecuali bersikap sombong dengan memamerkan barang-barang mewah ke teman baru. Kalau sampai salah bicara, kalian bisa dinilai sebagai orang yang angkuh, sombong dan keterlaluan. Kalian nggak akan tahu apakah teman baru itu berasal dari lingkungan berkecukupan atau tidak. Jadi jangan sampai kalian dicap buruk ya.

 

4. Masalah Hubungan Pribadi

Kalau baru kenal sudah tanya soal hubungan yang sifatnya pribadi, bisa-bisa kalian dilabeli orang yang kepo dan SKSD. Ini namanya parah banget guys.

Nggak semua orang punya kepribadian yang terbuka. Ada yang memiliki sifat introvert, sok misterius hingga yang mudah tersinggung. Kalau salah bicara, bukannya makin akrab malah kena marah.

5. Gosip

Sebagai orang yang baru di lingkungan baru, lebih baik kalian memperhatikan dulu apa hal-hal yang dibicarakan di sana. Jangan sampai kalian menyebarkan rumor nggak jelas atau membicarakan gosip yang berlawanan dengan yang ada di lingkungan itu. 

 

Nah guys itu tadi sedikit tips kalian buat berjaga-jaga  memulai obrolan dengan temen baru ya, semoga bermanfaat guys.

Artikel Terkait

Artikel Lainnya

Leader 8, Smartphone Lipat Gebrakan Baru Samsung
7 Agustus 2017, by Ghilman Azka Fauzan
Tampang.com - Samsung kini membuat inovasi pada pasar samrtphone dengan produk terbarunya, Leader 8 si smartphone lipat. Sayangnya, untuk saat ini smartphone ...
Diet pada Ibu Hamil Pengaruhi Mental Anak
17 Agustus 2017, by Rindang Riyanti
Diet tidak hanya menciptakan masalah kesehatan bagi ibu hami. Penelitian baru pada hewan menunjukkan bahwa diet mengubah perkembangan sistem otak dan endokrin ...
robin
29 Juni 2017, by Dony Prattiwa
Di sebuah Asrama Mahasiswa di Bogor suatu hari kedatangan beberapa orang SPG yang cantik-cantik. Ketika sudah banyak mahasiswa yang berkerumun, salah seorang ...
Sarapan Ringan Mungkin Mengurangi Biaya Obat Kanker Prostat yang Mahal
29 Maret 2018, by Slesta
Berikut ini adalah salah satu cara untuk memotong biaya obat kanker prostat $ 10.000 per bulan: Bawalah dengan makanan, kata beberapa peneliti. Peneliti ...
pasangan bahagia
2 Juli 2017, by Zeal
Pernah dengar tentang teori keterikatan? Inilah teori yang menjelaskan jenis keterikatan apa yang kita bentuk dalam hubungan orang dewasa kita, terutama dengan ...
 
Copyright © Tampang.com
All rights reserved
 
Tutup Iklan
hijab