Tampang

Ini Tempat Rekomendasi Tak Biasa untuk Kamu yang Mau Berbulan madu

19 Mar 2018 08:56 wib. 1.577
0 0
Ini Tempat Rekomendasi Tak Biasa untuk Kamu yang Mau Berbulan madu

Tampang.com - Ketika pasangan baru saja menikah, biasanya mereka berbulan madu. Tempat-tempat yang biasa disinggahi tentunya akan bersifat romantis.

Namun, jika kamu pasangan yang menyukai pengalaman berbeda, ada beberapa tempat berbulan madu yang unik yang bisa menjadi pilihan.

Dikutip dari laman Metro, berikut beberapa tempat unik yang direkomendasikan bagi kamu.

Penginapan bambu di Bali

Di Bali ada sebuah penginapan perpaduan dari kemewahan dan sentuhan lingkungan. Di penginapan tersebut, Anda dan pasangan bisa bersantai di bak mandi terbuat dari tembaga di luar ruang yang terpencil, berjalan-jalan di hutan, bersantai di tempat tidur gantung, dan bercengkrama dengan penduduk lokal. Anda akan merasa seperti Tarzan pasangan menjadi Jane.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.