Tampang

Desa Terbersih di Dunia ada di Indonesia loh!

27 Mar 2018 10:06 wib. 2.128
0 0
Desa Terbersih di Dunia ada di Indonesia loh!

Desa Terbersih di dunia ada di Indonesia loh!

Sering kali desa identik dengan lingkungan yang tidak bersih, apalagi di Indonesia. Namun hal itu terbantahkan dengan adanya salah satu desa di Indonesia yang dinobatkan sebagai 1 dari 3 desa terbersih di dunia.

Desa  Penglipuran

Ini adalah salah satu desa yang berada di Bali tepatnya di kelurahan Kubu kecamatan Bangli. Desa ini pun dinilai sebagai desa terbersih di Indonesia dan dunia.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Pencurian Ponsel di Kua Terekam CCTV
0 Suka, 0 Komentar, 4 Apr 2024

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?