Gunung Los Atlantes berada paling timur dari Kepulauan Canary dan pulau tersebut kini berada di gunung bawah laut yang tidak aktif dengan diameter 50 kilometer serta berada di kedalaman 2,3 km di bawah permukaan laut. Peneliti berhasil menemukan bagian pantai, tebing, dan bukit pasir di lokasi tersebut. Pasir yang menutupi batuan vulkanik kemungkinan telah mengendap saat tenggelam.