Tampang

Airlangga Hartarto: Komitmen Golkar Mendukung Dinasti Jokowi

17 Apr 2024 13:43 wib. 455
0 0
kasus airlangga

Bobby Nasution, yang mencoba mendapatkan rekomendasi dari Golkar untuk Pilgub 2024, menghadapi hambatan dari kader Golkar Sumut. Kader Golkar Sumut memiliki figur yang dianggap kuat untuk maju sebagai calon Gubernur Sumatera Utara. Ijeck, atau Musa Rajekshah, ketua DPD Golkar Sumut sekaligus mantan wakil Gubernur Sumut, menjadi sosok yang memiliki dukungan kuat di internal partai.

Prestasi yang ditorehkan oleh Ijeck (Musa Rajekshah) juga membuktikan kepemimpinan yang lebih meningkat. Dibuktikan dengan peningkatan jumlah kursi Golkar Sumut di DPR RI dari 4 menjadi 8 kursi pada Pemilu 2024. Hal ini juga tercermin dalam peningkatan kursi Golkar di DPRD Sumut, dari 15 kursi pada Pemilu 2019 menjadi 22 kursi pada Pemilu 2024 atau 22 persen. Dengan perolehan kursi yang signifikan, Golkar Sumut mampu mengusung calon gubernur tanpa perlu berkoalisi dengan partai lain.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Mengenal Sejarah Lyon Sebagai Kota Mural
0 Suka, 0 Komentar, 17 Nov 2017

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?