Tampang

10 Jurusan Ini Paling Disesali Mahasiswa Setelah Lulus

19 Jun 2024 19:10 wib. 443
0 0
10 Jurusan Ini Paling Disesali Mahasiswa Setelah Lulus
Sumber foto: Unsplash

Pemilihan jurusan kuliah ternyata tidak selalu didasari oleh minat belaka. Tidak sedikit mahasiswa yang menyesali pilihan jurusan yang mereka ambil selama kuliah. Melalui survei khusus yang dilakukan oleh ZipRecruiter terhadap 1.500 lulusan universitas yang sedang mencari pekerjaan, terungkap bahwa ada beberapa jurusan yang paling disesali oleh lulusannya.

Ekonom utama ZipRecruiter, Sinem Buber, menjelaskan bahwa dari hasil survei tersebut juga terdapat fenomena menarik. Banyak mahasiswa mengakui bahwa saat memilih jurusan, mereka memang tertarik pada bidang yang dipilih. Namun, penyesalan muncul setelah mereka lulus dari jurusan tersebut, ketika dihadapkan pada kenyataan soal gaji dalam pekerjaan terkait jurusan yang mereka ambil.

"Saat kita lulus, kenyataan akan datang. Saat Anda hampir tidak bisa membayar tagihan Anda, gaji Anda mungkin menjadi lebih penting," ujar Buber.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Eksplorasi Keindahan Alam Gunung Bromo
0 Suka, 0 Komentar, 5 Mei 2024

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.