Upaya edukasi ini juga akan meliputi workshop dan sosialisasi agar masyarakat dan pemangku kepentingan lebih paham cara penanganan serta pemeliharaan kendaraan listrik secara aman.